Nama lain dari Ikan Louhan Golden Monkey adalah kamalau. Kamalau di ambil
dari bahasa yang memiliki arti “kam = gold dan malau = monkey”. Ikan Louhan Golden Monkey merupakan hasil
persilangan antara Ikan Louhan yang dilakukan oleh Lam Soon di Bercham, Ipoh
(Malaysia) dan Mr. Lam Seah. Hasil persilangan pertama yang dihasilkan
dikembangbiakan selama lebih dari 3 generasi Ikan Louhan Golden Monkey dan
akhirnya dikenalkan pada tahun 2001 dan diminati oleh pecinta Ikan Louhan.
Ikan Louhan Golden Monkey mempunyai ciri-ciri bentuk rahangnya yang
terlihat sangat tegas dan kuat, badannya dipenuhi dengan jenis mutiara yang
berbeda-beda, yang membuatnya berbeda dengan Ikan Louhan yang lainnya. Ikan
Louhan Golden Monkey memeiliki pipi yang cembung dan matanya yang terlihat
cekung (menjorok kedalam).
Ikan Louhan Golden Monkey merupakan jenis ikan louhan yang langka,
sehingga sangat banyak yang mengincar dan akhirnya menjadi buruan kolektor ikan
louhan, karena kekhasannya itulah ikan ini menjadi sangat mahal.
Post a Comment
Post a Comment